Pemain tampaknya tidak senang dengan size Genshin Impact yang selalu bertambah di setiap update. Update Genshin Impact sendiri dilangsungkan setiap 6 – 7 minggu sekali.
Ditambah lagi dengan update perilisan region Sumeru yang menjadi penyebab membengkaknya ukuran game yang satu ini.
Size Genshin Impact Semakin Besar
Pengguna Reddit demiwaltz bagikan satu perdebatan mengenai masalah ini di subReddit resmi game ini. Ia membagikan sebuah foto yang menunjukkan size Genshin Impact yang sudah menyentuh angka 47.9 GB di PC.
Baca juga :
Jasa Pbn Premium
Jasa Pbn Berkualitas
Jasa Pbn
Beberapa pengguna juga membagikan size Genshin Impact di PC mereka ternyata ada menyentuh angka 75 GB.
Namun, perlu dicatat bahwa kemungkinan besar para pemain ini juga menginstall seluruh voice-pack sehingga menjadi pemicu bengkaknya size game Genshin Impact di device mereka.
Sebagai contoh, voice pack Bahasa Inggris saja bisa memakan sekitar 8 GB sampai update 3.0. Yang artinya, jika pemain menghapus voce pack bahasa lain, maka internal mereka bisa ‘bernafas’.
Pemain mobile mungkin juga mengalam hal yang serupa atau bahkan lebih parah. Namun, mereka bisa mengakalinya dengan menghapus lalu download ulang gamenya di setiap update.
Baca Juga :
Jual Saldo Paypal
Jual Beli Saldo Paypal
Saldo Paypal Terpercaya
Inginkan Opsi Hapus Voice-Line untuk Quest yang Sudah Selesai
Di samping itu, ada juga komentar dimana sebaiknya HoYoverse menambahkan opsi untuk pemain menghapus voice-line dari quest sebelumnya karena quest Genshin Impact sendiri saja tidak bisa direplay.
Size game ini diperkirakan akan semakin bertambah banyak ke depannya. Ditambah lagi bahwa HoYoverse masih harus merliis 3 region lagi, belum termasuk dengan subregion atau konten lainnya.